Laman


Other Posts >>

Rabu, 20 Juni 2012


 PERWITA SEJATI

Gua perwita
Sedalam suara yang tak terdengar lagi
Tiada batu cadas yang di tumbuhi lumut
Karena panas yang tak mampu menguap

Gembel projo duduk mengembara batin
Diantara laku dan lelaku hidup
Melewati banagkai tangan dan kakinya sendiri
Hingga ribuan gunduk kepulan asap gunung
Atau hutan greng liwang Liwung
Karean mencari hal yang harus di cari
Dari sesuatu yang tak pelu di cari
Yang bisa mencari dan tak tentu bisa di cari
Tak pernah jauh tapi bukan dekat
Tak ternetrakan juga karena bukan tiada
Itulah Engkau
Yang  Agung di antara daging kotor
Bagai dalang dan wayang
Bagai wayang yang ingin melihat sang dalag
Kemustahilan tapi ada dan bisa
Karean Budi laku dan tumaninah
Karena supinah hingga marifat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar